Kaldera band


kali ini saya mau membahas tentang band pop jazz
yang diberi nama KALDERA BAND




langsung saja story dari band ini

Band Pop Jazz ini terbentuk sejak 24 Juli 2005 dari sekumpulan anak muda pecinta musik yang ingin refreshing dari rutinitas sehari – hari, maka timbulah ide untuk bermain musik di tiap akhir pekan, pada awal mulanya Band ini membawakan lagu – lagu yang beraliran Slow Rock Seperti Led Zeppelin, Bad English, Heart, Mr Big. Disamping itu juga membawakan lagu – lagu beraliran Jazz Seperti Incognito & Faith No More. Kemudian mulai tergerak untuk menciptakan lagu – lagu sendiri. Sampai saat ini KalDera sudah memiliki beberapa buah lagu arransemen sendiri dan telah merilis album Perdana pada akhir tahun 2007.
band yang digawangi 
1. Rezki Meirza (Drum)
2. Madia Sabawicana (Keyboard & Guitar)
3. Levi Mahendra (Guitar)
4. Erwin Johansyah (Bass)
5. Dina Nirmala (Vocal) 


Memiliki sejuta prestasi yang diraih ,diantaranya : 

1. Menduduki TOP Chart Request Indie Band pada JIS Seventeen FM dalam waktu 4 minggu untuk lagu Sesuatu yg Hilang dan Lagu `tuk Dia.
2. Peringkat ke 1 Indie Band untuk Lagu Faith pada MOMEA FM Palembang.
3. Masuk dalam TOP Chart Request Play List Band Indie pada MOMEA FM dalam waktu 2 minggu untuk lagu Sesuatu yg Hilang.
4. Masuk dalam Chart Request Play List OZ FM Lampung untuk lagu Malaikat Cinta.

dan masih banyak lagi

kamu bisa download lagu mereka di 
http://www.reverbnation.com/kaldera
dan mau lihat mereka manggung
 http://www.youtube.com/watch?v=7kPdq5MrPzM


kalian juga bisa dapat info menarik dari mereka
dan ini lah link yang dapat kamu kunjungi

http://www.kalderaband.co.nr/
http://www.kalderaband.blogspot.com/

http://www.reverbnation.com/kaldera

http://www.facebook.com/pages/Kaldera-band

Tidak ada komentar:

Posting Komentar