Konsep Baru untuk Baterai Charge AA - USB (hp mu dapat memakai batere cadangan)

Sebuah konsep baterai AA masa depan tidak hanya digunakan untuk keperluan perangkat rumah tangga saja, namun juga bisa untuk mengcharge perangkat lain yang baterainya sudah habis. Bila baterai AA saat ini memerlukan waktu yang lama untuk dicharge hingga penuh, konsep baterai masa depan ini malah bisa dicharge dengan hanya menggunakan colokan USB melalui port USB yang dimilikinya.
Perangkat elektronik lain yang sudah kehabisan baterai bisa dicharge melalui colokan USB ke baterai AA tersebut, sistemnya mirip dengan charger portabel yang sudah mulai banyak dijual untuk saat ini. Siapa tahu konsep ini akan menjadi kenyataaan dalam beberapa tahun kedepan. Konsep baterai AA masa depan ini merupakan karya Haimo Bao, Hailong Piao, Yuancheng Liu dan Xiameng Hu yang didaftarkan ke IF Concept Design 2011.





Lebih jelasnya lihat langsung di Yanko Design

via http://www.teknoup.com/news/7862/konsep-baru-untuk-baterai-charge-aa-usb/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar