Gosip Galaxy Note II sudah lama beredar dan ternyata beneran hanya saja gosip tentang layar fleksibelnya tidak menjadi kenyataan. Samsung Galaxy Note II yang merupakan versi lanjutan dari Galaxy Note memang tidak sekedar upgrade biasa tetapi memang banyak hal lebih baik dibandingkan sebelumnya. |
- Prosesor Tentu saja di Galaxy Note II ini sudah menggunakan Quad Core 1,6 GHz dimana sebelumnya hanya Dual Core - Layar Ukurannya sedikit lebih besar yaitu 5,5 inch (sebelumnya 5,3 inch) dan punya resolusi HD 1280×720 tetapi jenisnya masih menggunakan jelas layar yang sama yaitu Super AMOLED. - Kapasitas baterai Semakin besar semakin boros makanya di Galaxy Note ini kapasitas baterai lebih ditingkatkan dari sebelumnya hanya 2500 mAh menjadi 3100 mAh. - Android OS Sebenarnya ujung-ujungnya sama hanya saja bedanya ketika anda membeli Galaxy Note II sudah tidak perlu repot upgrade karena sudah menggunakan Android OS 4.1 Sedangkan sisanya sih tidak berbeda jauh dan bisa anda lihat spesifikasi lengkapnya di gambar paling bawah. |
via http://www.otakku.com/2012/08/30/samsung-galaxy-note-ii-dengan-layar-sedikit-lebih-besar/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar